Manfaat Ganda, Habiskan Sampah Kering dan Plastik Hasilkan Minyak
“Unique- Healthy & Easy”

Metoda Biophos_kkogas Bagi Solusi Masalah Sampah Skala Kota
Oleh: Rizki Daniarto Surabayainside.com, Madiun – Pemkot Madiun harus menyediakan anggaran sekitar Rp 350 miliar. Dana tersebut akan dipergunakan untuk mengolah sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Winongo menjadi energi listrik. Rencananya, pengelolaan dilakukan selama 25 tahun dengan sistem Build Operate Transfer (BOT). Anggaran Rp3 50 miliar untuk pembelian mesin, alat dan operasionalnya. Wali Kota…