Biometan RNG: Menggerakkan Pertanian Mandiri Energi

Lambatnya kenaikan kesejahteraan petani antaranya kekurangan akses pada teknologi, khususnya pada mekanisasi budidaya dan pengolahan hasil panen. Produk pertanian dijual dengan harga murah karena ancaman cepat membusuk, pertambahan nilai berlangsung di perkotaan – yang dekat dengan sumber alat teknik maupun bahan bakar. Keadaan demikian akan segera berubah dengan penemuan teknik mesin ( mekanisasi) berbahan biometan…

Selengkapnya

Membangun Workshop dan Bengkel dengan Energi Biometan RNG

Berlokasi di areal tanpa akses PLN tepatnya di kaki gunung Ds Langonsari Kec. Pameungpeuk Kab Bandung, di penghujung Desember 2013 workshop lokasi ke 5 PT. Cipta Visi Sinar Kencana seluas 700 m2, yang sebelumnya digunakan kandang sapi, kini sedang dibangun menjadi bengkel permesinan. Kendati tanpa listrik, bukan halangan bagi Tim KencanaOnline.Com bekerja.  Dimulai dengan mobilisasi…

Selengkapnya

Membangkitkan Biometan dan Produksi Pupuk di Hulu Sungai Citarum

Pada awalnya 36 ton sampah setelah dicacah mesin dan kotoran ternak dimasukan memenuhi digester Biogas, Bio Elektrik dan Pupuk, namun di hari selanjutnya pengisian kontinyu 1.8 ton/ hari. Itulah kegiatan baru Tim Kelompok Masyarakat (TKM) yang mayoritas berusaha sebagai peternak sapi perah dan petani sayuran di Kec Kertasari, areal hulu sungai Citarum atau tepatnya di…

Selengkapnya

Menjalankan Bengkel dengan Energi Biometan RNG

Daya listrik bahan bakar biometan RNG telah cukup bagi penyediaan energi industri (kecil) permesinan produk2 KencanaOnline.Com. Kegiatan las (welding), menjalankan engine Mesin Pencacah (MPO), keperluan listrik peralatan bengkel (gerinda, mesin cutting/ cutting weld, kompresor pengecatan, bor, dll). Biogas BD 16-1000 L di bengkel Jl Raya Banjaran Ketergantungan Indonesia yang sangat tinggi pada impor pangan serta…

Selengkapnya

Memurnikan, Memanpatkan dan Meluaskan Aplikasi Biogas

Guna memanfaatkan biogas- hasil fermentasi biomassa ( limbah peternakan, pertanian dan perkebunan maupun gulma kebun dan gulma perairan eceng gondok) serta sampah, secara lebih luas dan memberikan keuntungan ekonomi, setelah dilakukan perlakuan pemurnian akan meningkat kualitasnya menjadi biometan (biogas murni). Memurnikan, memanpatkan dan meluaskan aplikasi biogas akan berperanan penting bagi komersialisasi gas hasil fermentasi biomassa…

Selengkapnya

Energi Baru Bahan Bakar Biometan Hasil Pemurnian Biogas

Energi baru terbarukan dapat dihasilkan dengan teknologi tepat guna. Dan, yang sesuai untuk wilayah Indonesia – dengan kekayaan biomassa melimpah adalah energi dari bahan asal tumbuhan dan hewan, atau biogas alami. Dengan teknik fermentasi, semua jenis limbah organik (  pertanian, perkebunan, peternakan dan kotoran ternak hingga sampah organik), gulma kebun ( alang-alang, rumput gajah, serasah…

Selengkapnya