Pupuk NPK Organik Granul bagi Konversi Tanah menuju Pertanian Organik

Meningkatnya permintaan maupun adanya tuntutan terhadap penyediaan bahan pangan sehat menyehatkan telah direspon petani dan pengusaha agribisnis dengan menyajikan hasil pertanian, terutama bahan pangan, dari hasil pertanian  pada mutu bebas residu kimia dan pestisida. Sayangnya, setelah pupuk kimia dikenalkan sejak 40 tahunan lalu dan sukses meyakinkan para petani akan kehebatan pupuk dan pestisida (kimiawi) dalam…

Selengkapnya

Masalah Sampah Organik, Gaya Hidup dan Tren Permintaan Produk Sehat

Pola produksi dan konsumsi bahan pangan di suatu negara akan menentukan jenis dan komposisi sampah yang ditimbulkannya. Jenis sampah yang ditimbulkannya, akan berbeda antara negara maju dengan di negara sedang berkembang. Penyediaan pangan, yang didukung oleh sistim pertanian komersial, seperti umumnya di negara maju, pemilahan (sortir) bahan pangan dan berbagai  hasil pertanian di lokasi pusat…

Selengkapnya

Belajar Membuat kompos dan Usaha Pertanian lewat Wisata Organik

Wisata organik dimulai dengan penjelasan singkat, sekitar Pkl 10. 45, dari sentra tanaman hias Tegalega, perjalanan  menuju Mini Instalasi Pengolahan Kompos Kota (IPKK) di Cipadung Cibiru.  Sampah yang ditimbulkan warga 1 RW di kawasan Cipadung, sekitar mini IPKK ini, berada, diolah menggunakan Komposter Rumah Tangga ( S,M dan L) serta alat komposter Hand Rotary Klin….

Selengkapnya

Masalah Sampah Perkotaan justru Menguntungkan Pertanian Organik

Meningkatnya persoalan yang ditimbulkan sampah di kota-kota Indonesia, bisa dilihat sebagai peluang bagi pengembangan pertanian nasional, jika saja kita makin mampu menggerakan masyarakat kota untuk membuang sampah secara terpisah antara bahan organik dan non-organik, sebagaimana sudah diamanatkan Undang-undang No 18/ 2008. Dengan ketersediaan bahan organik, dan kini telah ditemukan metoda pengelolaan sampah di sumber timbulnya…

Selengkapnya

Pupuk Organik: Instalasi Produksi Kompos Kota (IPKK), Dukung Pertanian Organik

Pupuk Organik: Instalasi Produksi Kompos Kota (IPKK), Dukung Pertanian Organik Harapan berkembangnya pertanian organik di Indonesia makin nampak dengan besarnya sampah dan limbah tanpa pengelolaan. Pola pertanian dan pusat penjualannya, berupa pasar tradisional, di hampir semua negara sedang berkembang seperti Indonesia, memang awal timbulan sampah dan limbah di kota.Petani menjual hasil, umumnya langsung dipetik dari…

Selengkapnya