Usaha Menjadikan Desa Penghasil Pupuk Organik
One thought on “Usaha Menjadikan Desa Penghasil Pupuk Organik”
Comments are closed.
Di setiap musim, masih terdapat antara 25 – 30% hasil tangkapan ikan laut yang akhirnya harus menjadi ikan sisa atau ikan buangan. ikan-ikan sisa dan yang terbuang tersebut secara langsung maupun tidak langsung banyak membawa problema lingkungan di kawasan pesisir, minimal dalam bentuk gangguan terhadap kebersihan, sanitasi dan kesehatan lingkungan pesisir. Upaya mengatasi sanitasi pesisir sekaligus menjadikan pupuk organik lengkap itu tengah berlangsung di Ds Wedung, Kec Wedung, Demak. Dikombinasi dengan aneka limbah pertanian ( dedak, sekam, limbah serutan kayu) yang melimpah di Demak, tentu saja memberikan dukungan bagi sang Lurah mencapai cita-citanya.
Comments are closed.
wah artikel menarik nich… jadi pingin kunjungan 😀