Pelatihan Bisnis Produksi Biogas, Media Tanam dan Daur Ulang Plastik


Mengacu pada UU No 18/2008, bagi kepentingan merobah masalah sampah menjadi sesuatu material baru yang bernilai ekonomi, diperlukan penguasaan akan teknologi yang bisa mengolah sampah lebih modern, cepat, menguntungkan secara ekonomi dan higienis. Dengan teknologi tepat, akan diperoleh efisiensi yang pada giliran selanjutnya memberi keuntungan ekonomi. Paradigma baru merobah masalah sampah menjadi kegiatan usaha ( bisnis) telah dilakukan oleh banyak pihak, khususnya para pelaku wirausaha sosial ( social entrepreneur).

Bagi kepentingan menyebarluaskannya, ditawarkan ” Pelatihan Olah Sampah Produksi Biogas, Kompos dan Minyak Plastik” sebagai materi pengantar bagi peminat usaha (bisnis) yang akan diikutkan dalam workshop bisnis daur ulang dan guna ulang sampah di waktu yang akan datang. Materi hari ke 1 dan 2 :

Pelatihan akan sangat bermanfaat bagi :

1. Peminat usaha skala kecil (UKM), LSM, koperasi, lembaga dan peminat bidang pertanian, pupuk dan lingkungan hidup,

2. Konsultan, Event organizer dan pejabat terkait pelaksanaan “Corporate Social Responsibility/ CSR” serta PKBL

3. Pengelola kebersihan kota dan developer ( perumahan, apartemen), kebersihan hotel, restoran dan mall

4. Peminat dan penggiat pengelolaan kebersihan kota dan lingkungan hidup

Acara dilaksanakan untuk 20 orang per angkatan, sebagaimana sebelumnya ( angk XXXII) maka angkatan XXXIII ( 28 Juli 2017) adalah 20 orang pertama yang melakukan registrasi dan menyelesaikan administrasi.

Peserta dikenakan investasi dan biaya 2 hari acara Rp 500.000,- ditransfer sebelum acara ke Rek Bank Mandiri, Jl. Asia Afrika Utara Bandung an Cipta Visi Sinar Kencana 130 00 1146173 1 atau BCA No 0080226195

1. makan siang dan malam,

2. minuman, 2 x snack

3. kit materi pelatihan serta VCD dokumentasi peliputan

4. bahan praktek

5. sertifikat

Konfirmasikan pendaftaran dan kontribusi kepesertaan kepada organizer :

Sodikin, Hilman Amirudin, Hendri Yuliantoro
+62-22-87800115- WA 08112220116

Peta ke Jl. Raya Banjaran No 390 Pameungpeuk Bandung Selatan KM 13 Jawa Barat 40376

“Unique- Healthy & Easy”