Mendekatkan hati antar kedua bangsa lewat perdagangan. Kerjasama dengan KESUMA – Kesatuan Pengusaha Malay pun dijalin.
Selalu Optimistik
Kendati kesulitan akses pasar, kami peserta ‘ Splendor of Indonesia” di singapura tetap optimis bahwa masih ada hari esok yang akan lebih baik.
Mengenalkan Herbal Kepada Bangsa Yang Futuristik
Menata tampilan Herbal dan Tea set tidak mudah. Singapura adalah bangsa yang lebih menyenangi hal- hal trendy dan futuristik, maka mengenalkan herbal sungguh sulit . Namun bukan berarti Singapura tidakm mengenal herbal. Karena jika Ingin membuat kari sendiri di rumah, banyak keturunan India berada di Singapura. Alami aroma rempah-rempah khas Melayu yang harum di sepanjang…
Berdagang Libatkan Budaya
Delegasi Pameran ‘ Splendors Of indonesia’ membawa juga artist Kota kembang Bandung yang terlihat sedang beergaya didepan stand Sinar Kencana
Menata Stand
Menata stand adalah hal pertama masalah pameran di Luar negeri. Tidak ada tenaga murah yang gampang angkat barang dan semua harus dilakukan sendiri.